Prabowo – Gibran Menang di 31 Provinsi, Begini Tanggapan Resmi Partai Gerindra Soal Kecurangan Pemilu

Avatar photo

- Pewarta

Selasa, 19 Maret 2024 - 11:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasangan Calon Presiden, Prabowo Subianto bersama Calon Wakil Presiden, Gibran Rakabuming. (Facebook.com/@Prabowo Subianto)

Pasangan Calon Presiden, Prabowo Subianto bersama Calon Wakil Presiden, Gibran Rakabuming. (Facebook.com/@Prabowo Subianto)

KONTENNEWS.COM – Sampai dengan Minggu 17 Maret 2024 KPU RI sudah merekapitulasi 33 provinsi dalam pemilihian presiden.

Pasangan calon Pilpres 2024 nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, menang di 31 provinsi dengan persentase 58.5 persen.

Mengomentari hasil sementara ini, Pimpinan Partai Gerindra Habiburokhman menyebut hal ini sebagai bukti tidak terjadi kecurangan Pemilu 2024.

“Syukur alhamdulillah rekapitulasi berjenjang menunjukkan hasil yang tidak berbeda dengan quick count,” kata Waketum Gerindra Habiburokhman saat dikonfirmasi, Senin (18/3/2024).

Habiburokhman menyebut tak ada kecurangan Pemilu 2024 karena seluruh saksi paslon ikut dalam proses rekapitulasi di semua tingkatan.

Habiburokhman juga menyebut tak ada protes mengenai dugaan keterlibatan aparat dalam prosesnya.

Baca artikel lainnya di sini : Rumah Warga di Kabupaten Ngawi Tertimpa Longsor Batu Sebesar ‘Pos Kamling’ Saat Ditinggal Buka Bersama

“Ini membuktikan bahwa tidak terjadi kecurangan selama pemilu ini karena saksi-saksi seluruh paslon diikutsertakan.”

“Dalam proses rekapitulasi mulai dari tingkat TPS, kecamatan, kabupaten/kota, provinsi hingga nasional,” ujar Habiburokhman.

Lihat juga konten video, di sini : Prabowo Unggul di Pilpres 2024, Perdana Menteri Spanyol Pedro Sánchez Ucapkan Selamat via Surat Resmi

“Tidak ada protes soal keterlibatan kapolda, atau presiden selama rekapitulasi tersebut,” imbuh wakil ketua Komisi III DPR RI itu.***

Artikel di atas juga sudah dìterbitkan di portal berita nasional Poinnews.com

Baca Juga:

Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Tak Penuhi Panggilan, KPK Ingatkan Dokter RSUD Sidoarjo Barat

Portal berita ini menerima konten video dengan durasi maksimal 30 detik (ukuran dan format video untuk plaftform Youtube atau Dailymotion) dengan teks narasi maksimal 15 paragraf. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Status Gunung Ruang di Kabupaten Sitaro, Sulawesi Utara Naik ke Level Awas, Sebanyak 828 Warga Dievakuasi

Mei 2024 Uji Coba di Ibu Kota Negara Nusantara, Jaringan Internet Satelit Milik Elon Musk Masuk Indonesia

Sempatkan juga untuk. membaca artikel menarik lainnya, di portal berita 24Jamnews.com dan Bisnispost.com

Untuk kebutuhan publikasi press release di portal berita ini, atau serentak di puluhan media online lainnya, dapat menghubungi (WhatsApp) Jasasiaranpers.com:
08531 555 778808781 555 778808191 555 77880811 115 7788.

Berita Terkait

Surya Paloh Angkat Suara Soal Tawaran Kursi Menteri Setelah NasDem Gabung dengan Koalisi Prabowo
Presiden Terpilih Periode 2024 – 2029 Prabowo Subianto Tanggapi Putusan Gugatan Sengketa Pilpres di MK
Syukuran Ulang Tahun ke-65 Mbak Titiek Soeharto Dihadiri Presiden Terpilih Prabowo Subianto
Soal Pemanggilan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri di MK, PDI Perjuangan Beri Tanggapan
Pemanggilan dalam Sidang PHPU Pilpres 2024 di Mahkamah Konstitusi, Begini Tanggapan Airlangga Hartarto
Soal Narasi Jokowi Usulkan Mensesneg Pratikno Masuk Kabinet Prabowo – Gibran, Istana Beri Penjelasan
Terkait Pengisian Kabinet Pemerintahan Prabowo – Gibran, Partai Gerindra Ungkap Peranan Presiden Jokowi
Prabowo Subianto Terima Ucapan Selamat sebagai Presiden Terpilih dari Surya Paloh Secara Langsung
Konten Media Network (KMN) mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release, content placement, dan iklan. Penting untuk instansi, organisasi, dunia bisnis, dan tokoh publik. Kerja sama, hubungi: 08531-5557788

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 15:12 WIB

Surya Paloh Angkat Suara Soal Tawaran Kursi Menteri Setelah NasDem Gabung dengan Koalisi Prabowo

Senin, 15 April 2024 - 15:41 WIB

Syukuran Ulang Tahun ke-65 Mbak Titiek Soeharto Dihadiri Presiden Terpilih Prabowo Subianto

Rabu, 3 April 2024 - 10:25 WIB

Soal Pemanggilan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri di MK, PDI Perjuangan Beri Tanggapan

Selasa, 2 April 2024 - 15:22 WIB

Pemanggilan dalam Sidang PHPU Pilpres 2024 di Mahkamah Konstitusi, Begini Tanggapan Airlangga Hartarto

Rabu, 27 Maret 2024 - 11:34 WIB

Soal Narasi Jokowi Usulkan Mensesneg Pratikno Masuk Kabinet Prabowo – Gibran, Istana Beri Penjelasan

Rabu, 27 Maret 2024 - 09:46 WIB

Terkait Pengisian Kabinet Pemerintahan Prabowo – Gibran, Partai Gerindra Ungkap Peranan Presiden Jokowi

Sabtu, 23 Maret 2024 - 14:37 WIB

Prabowo Subianto Terima Ucapan Selamat sebagai Presiden Terpilih dari Surya Paloh Secara Langsung

Selasa, 19 Maret 2024 - 11:07 WIB

Prabowo – Gibran Menang di 31 Provinsi, Begini Tanggapan Resmi Partai Gerindra Soal Kecurangan Pemilu

Berita Terbaru